pramukanet
cari keperluan kamu di sini
Forum diskusi bagaimana agar pramuka lebih diminati
Saat ini Keanggotaan Gerakan Pramuka sesuai dengan tingkat golongannya semakin menurun. Banyak sebab tapi yang mana ? Kaum muda tidak lagi tertarik, nggak gaul dan banyak aturan..........
menuru kk bagaimana??
sekitar 10 bulan yang lalu · Laporkan
Satu-satunya jalan ya Pramuka harus back to basic, jangan mengedepankan kuantitas kalau tidak bisa berkualitas , biar jalan sedikit tapi berkualitas maka kuantitas akan mengikuti.
Pramuka harus dikelola oleh orang yang menyenangi dan mengerti pramuka, bukan yang menyenangi proyek pramuka.
Pembina ,dan andalan kwartir harus lebih dibina kemampuannya dalam bid. tekpram dan manajemen, percaya atau tidak, orang paling bodoh tapi sudah dewasa pergi ke pasar beli seragam pramuka sudah bisa jadi pembina pramuka .
Nah, pantes aja pramuka jadi gak menarik , yang pada ngelolanya juga gak menarik dan bodoh , gimana mau gaul ....!
Eh , kak yang tanggung jawab terhadap pembina di garis depan itu siapa coba ?
Lalu kwartir tugasnya apa , saya sudah usul THB itu harus dijalankan, gak ada yang mau ngejalanin...abis gak ada duitnya..atau gak ngerti ! saya tidak punya wewenang untuk itu tapi saya ngerti ! ........ itulah saya bilang andalan kwartir sekarang BODOH
( yang di bawah Kwarda lho , karena garis depan Operasional kebijakan adalah Kwarcab .)
Saya berani tantang berdebat untuk itu ..... hayo !
Mau tau kak ,,,,,, mafia itu bukan hanya di lembaga peradilan atau kepolisian tapi sudah ada di lembaga pramuka juga.he..he...he... !
Makanya gak heran kalau pramuka itu semakin tidak diminati kaum muda ........karena.....Output pendidikan itu baru terasa menarik dan bermanfaat jika dikelola dengan hati yang tulus dengan bungkus ketrampilan yang menarik dan bermanfaat. bukan dengan bungkus kebohongan .
Sekarang pramuka lagi kritis lho dan itu bukan karena payung hukumnya .
Walaupun nanti sudah menjadi Undang-undang tapi attitude pembina dan andalan kwartir tidak berubah ya ......... sama aja kak ...........ambruk juga,.....
bye-bye... pramuka ..........
sekitar 8 bulan yang lalu · Laporkan
salam pramuka kak, saya sependapat dengan kk, mohon ijni kalau bisa saya tambahkan kalau kita jangan patah semangat dengan oknum oknum yang menjadikan Pramuka sebagai Obyek...sekarang ini kita harus lebih banyak berbuat ketimbang berdebat....karena saya yakin hanya buang buang energi, yang terpenting kesadaran, loyalitas serta pengabdian.....saya sendiri tidak termasuk dala Struktur Kwartir tapi karena jiwa saya tertanam jiwa Pramuka...dengan sekuat kemampuan yang ada saya abdikan diri saya untuk pramuka mulai dari Kwarcab saya dengan memotifasi DKC untuk terus menyelenggarakan kegiatan sesaui dengan Program 2 kerjanya...sekali lagi kak Trima kasih dengan apa yg kakak tulis diatas semoga dapat menyadarkan saudara saudara kita....yg terlena dan mulai mengabdikan diri untuk memajukan Gerakan Pramuka
sekitar 8 bulan yang lalu · Laporkan
terima kasih kak.atas tanggapannya .
maaf kepada kakak2 yang lain, ini saya tulis berdasrkan pengalaman saya di DKI Jakarta, semoga di wilayah lain tidak ya..!
Sy sudah berbuat tapi terhalang oleh struktur kekuasaan yang ada ...apalagi berdebat mereka tidak berani cuma diam..!
Kak perubahan cepat untuk gerakan pramuka sebenarnya mulai dari Struktur Kwarcab, klo kita cermati SK ttg Kwarcab yg baru, kwarnas sebenarnya sudah beradaptasi dengan kondisi yang ada terutama DKI , tapi sayang implementasi SK Kwarnas tersebut tidak terkontrol pelaksanaannya, bahkan SK lama saja belum jalan sudah muncul SK baru.
Saya gak tau di wilayah kakak bagaimana sebenarnya , apakah yang saya tulis ini sebuah fenomena barsama kita ?
Saya setuju jg dengan kakak , saat ini saya sudah mengundurkan diri dari semua jabatan di Kwartir , karena beban moral untuk saya.
Sekarang sy konsentrasi penuh mengabdi di Gugusdepan mengolah tunas muda dari satuan terkecil untuk generasi mendatang , semoga mereka lebih dari saya......
walau lambat untuk mengejar perbaikan Gerakan Pramuka yg lebih luas.
OK.. selamat mengabdi .. Salam Pramuka..!
sekitar 8 bulan yang lalu · Laporkan
saya rasa kak, kaum muda masih ada yang ter tarik ikut pramuka, yang salah tuh petinggi di pamuka yang tidak mengikuti pendidikan pramuka, merek seenak aja mengambil keputusan. "?kegiatan penegak pandega seharusnya di laksanakan oleh penegak dan peandeka itu sendiri, sekarang sering di pesulit, tapi.............. kalau mereka yang tua itu bikin bisa aja di angkat.............. kalau kaya gitu kapan mau majunya............. kadang udah hidup di pramuka bukan hidup untuk pramuka.
sekitar 6 bulan yang lalu
Poskan Komentar
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Tolong berikan komentar Anda !